Diberdayakan oleh Blogger.

Sugeng Rawuh Wonten Mriki Kabar Gombong dan Sekitarnya

24 Okt 2010

Peta Wisata dan Jalur Kereta Api 1938


Peta ini buatan sekitar tahun 1938, terbuat dari kertas yang dilipat menjadi 4 bagian dan berukuran 60 cm X 23,5 cm. Bagian muka berisi Penerbit peta ini, yaitu Hotel Koningsplein, iklan perusahaan pelayaran Hambur-Amerika Linie dan Norddeutscher Lloyd Bremen serta Tarif Kereta Bandoeng-Padalarang-Soekaboemi. Bagian Belakang berisi peta wisata dan jalur kereta api Pulau Jawa. Pada peta tertera tempat wisata mulai dari gunung, cagar alam, pelabuhan, danau, perkebunan dan obyek lainnya.

0 komentar:

Posting Komentar