24 Okt 2010
Peta Wisata dan Jalur Kereta Api 1938
Peta ini buatan sekitar tahun 1938, terbuat dari kertas yang dilipat menjadi 4 bagian dan berukuran 60 cm X 23,5 cm. Bagian muka berisi Penerbit peta ini, yaitu Hotel Koningsplein, iklan perusahaan pelayaran Hambur-Amerika Linie dan Norddeutscher Lloyd Bremen serta Tarif Kereta Bandoeng-Padalarang-Soekaboemi. Bagian Belakang berisi peta wisata dan jalur kereta api Pulau Jawa. Pada peta tertera tempat wisata mulai dari gunung, cagar alam, pelabuhan, danau, perkebunan dan obyek lainnya.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar